Arus mudik Lebaran 2024 atau Idul Fitri 1445 Hijriah sudah terlihat dari tol Cikampek menuju ke arah timur sejak Jumat malam, 5 April 2024. Untuk memecah kepadatan arus mudik, polisi sudah mulai menerapkan contraflow di Km 47 Tol Cikampek dan one way, sejak pukul 21.50 WIB dari KM 72 Cikampek (Jalan Tol Cipali) s.d KM 414 Gerbang Tol (GT) Kalikangkung Jalan Tol Batang-Semarang.
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Simak update terbaru kondisi arus mudik Lebaran 2024 di Tol Cikampek, Pantura, Cirebon, Pelabuhan Merak dan Simpang Nagreg melalui laporan mudik Tempo 2024.
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini