Video

Negosiasi Tarif Trump, Indonesia Tambah Impor Energi dari AS

18 April 2025 | 13.38 WIB

Menteri Koordinator (Menko) bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyampaikan bahwa Indonesia berencana meningkatkan impor energi dari Amerika Serikat (AS). Airlangga menyampaikan hal itu usai pertemuan dengan pemerintahan AS dalam negosiasi ketentuan tarif impor, pada konferensi pers daring dari AS, Jumat 18 April 2025.

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

 

Video: ANTARA (Setyanka Harviana Putri/Anggah/Denno Ramdha Asmara/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus