Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Haris Azhar dan Fatia Maulidiyanti menghadapi gugatan Luhut Binsar Pandjaitan.
Upaya mediasi oleh polisi macet.
Haris dan Fatia menjelaskan dasar kritik mereka terhadap Luhut.
ADA kesamaan antara Haris Azhar dan Fatia Maulidiyanti. Mereka sama-sama aktivis di Komisi untuk Orang Hilang dan Korban Tindak Kekerasan (Kontras). Haris menjadi koordinator lembaga itu pada 2010-2016. Fatia memimpin organisasi itu sejak 2020. Kini mereka sama-sama dilaporkan ke polisi oleh Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo