Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Perjalanan panjang Ratih Kumala mengembangkan Gadis Kretek menjadi film seri.
Industri televisi yang berat menambah jam terbang Ratih Kumala sebagai penulis.
Sapardi Djoko Damono dan Joko Pinurbo menjadi panutan Ratih Kumala dalam berkarya.
Nama Jeng Yah alias Dasiyah menjadi bintang paling terang dalam drama seri Gadis Kretek yang tayang di salah satu platform streaming film, Netflix, pada November 2023. Jeng Yah, yang diperankan aktris kondang Dian Sastrowardoyo, memang menjadi tokoh utama dalam serial lima episode tersebut.Â