Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
TINGGINYA lebih dari 3 meter. Berdiri di sampingnya, kita seolah-olah manusia kerdil. Itulah arca Ganesha yang in situ tak jauh dari Bendungan Karangkates, Malang, Jawa Timur. Besar dan gagah. Ganesha Karangkates peninggalan era Kerajaan Singasari abad ke-13 ini satu-satunya arca Ganesha kuno dalam posisi berdiri yang ditemukan di Jawa.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Di edisi cetak, artikel ini terbit di bawah judul "Membaca Ulang Ganesha, Sang Penghalang Rintangan".