Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
Covid telah membuat kegiatan anak-anak dan pemuda di berbagai kota terganggu.
Tapi aneka pembatasan melecut kreativitas dengan membuat kegiatan virtual.
Mereka berkarya bersama dengan tetap menjalankan protokol kesehatan sambil memperkuat semangat ibadah.
BAGI anak-anak dan remaja di Kotagede, Yogyakarta, Ramadan bukan hanya bulan untuk fokus beribadah. Di bulan suci umat Islam itu, anak-anak di setiap kampung justru punya tambahan kesibukan yang mengasyikkan: berlatih bersama untuk menyiapkan pawai malam takbiran. Setiap hari selama bulan puasa, mereka meramaikan masjid menjelang buka puasa hingga selesai salat tarawih untuk berlatih koreografi dan bermain musik, menyiapkan lampion untuk dijadikan maskot kampung, dan melatih kekompakan.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo