Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Proyek food estate berupa cetak sawah seluas 1,18 hektare presiden terpilih Prabowo Subianto di Kabupaten Merauke, Papua Selatan, telah dimulai.
Pembukaan lahan berupa hutan rawa alami itu dilakukan oleh PT Jhonlin Group milik Haji Isam, dimulai dari Kampung Wanam, Distrik Ilwayab.
Lahan food estate Merauke ini berwujud koridor berukuran 1 x 135,5 kilometer menghubungkan Distrik Ilwayab dan Distrik Muting.
PROYEK ambisius presiden terpilih Prabowo Subianto untuk membangun food estate berupa cetak sawah seluas 1,18 juta hektare di Kabupaten Merauke, Papua Selatan, telah dimulai.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo