Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Temaram senja mulai memayungi Jalan Yusuf Adiwinata, Menteng, Jakarta Pusat. Dua orang jenderal purnawirawan melongokkan wajah dari balik jendela mobil, mencari rumah bernomor 14—tempat kediaman Siti Hardijanti Rukmana. Beberapa kali mobil mereka melambat, sebelum akhirnya bertemu dengan rumah yang dituju. Setelah benar-benar yakin, barulah mereka berhenti. "Repot juga. Kami masih harus tanya sana-sini, karena baru pertama kali itulah kami (datang) ke sana," kata Letnan Jenderal (Purn.) Suaidi Marasabessy kepada TEMPO.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo