Foto

Potret Pemukiman Kumuh Filipina di Tengah Pemberlakuan Lockdown

27 Mei 2020 | 21.33 WIB

Image of Tempo
Perbesar
Foto 1 dari 6

Veronico Alfonso Jr., 35 tahun bersama dengan keluarganya berada dalam tenda evakuasi setelah rumahnya terbakar di tengah pandemi virus corona di Manila, Filipina, 19 Mei 2020. Saat pemberlakuan lockdown banyak warga miskin yang hanya mengandalkan bantuan dari pemerintah Filipina. REUTERS/Eloisa Lopez

Image of Tempo
Perbesar
Foto 2 dari 6

Maribel Ballena, 28 tahun, memilah bawang putih bersama adiknya setelah suaminya kehilangan pekerjaan akibat pandemi virus corona atau COVID-19 di kawasan kumuh Tondo di Manila, Filipina, 6 Mei 2020. REUTERS

Image of Tempo
Perbesar
Foto 3 dari 6

Sejumlah warga tinggal di tenda pengungsian setelag rumahnya habis terbakar di tengah pandemi virus corona atau COVID-19 di Mandaluyong City, Metro Manila, Filipina, 19 Mei 2020. REUTERS/Eloisa Lopez

Image of Tempo
Perbesar
Foto 4 dari 6

Aimelyn Robeno, 29 tahun, bersama dengan ibu, istri dan anaknya saat berada dalam rumah di tengah pendemi virus corona atau COVID-19 di kawasan kumuh Tondo, Manila, Filipina, 4 Mei 2020. REUTERS/Eloisa Lopez

Image of Tempo
Perbesar
Foto 5 dari 6

Suasana kawasan kumuh Tondo di Manila, Filipiba, 4 Mri 2020. REUTERS/Eloisa Lopez

Image of Tempo
Perbesar
Foto 6 dari 6

Loreto Vergara, 47 tahun, bersama dengan anggota keluarganya di rumahnya di kawasan kumuh Tondo, Manila, Filipiba, 4 Mei 2020. REUTERS/Eloisa Lopez

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus