Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Peran Jenderal Prayuth Chan-ocha dalam kemelut politik Thailand bisa dikatakan "sudah dari sananya". Dia adalah bagian dari lingkar dalam militer yang melancarkan kudeta pada 2006 dan menindas kelompok Kaus Merah, pendukung Perdana Menteri Thaksin Shinawatra, yang menewaskan 90-an orang empat tahun kemudian. Dua kejadian ini menerakan cap bahwa dia tergolong dalam kaum royalist, para penyokong monarki.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo