Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Gunung Gede di Jawa Barat yang merupakan bagian dari Taman Nasional Gunung Gede Pangrango sangat kaya keanekaragaman hayati dan telah lama menjadi magnet bagi para ilmuwan.
Di Gunung Gede, kita bisa menemukan ratusan spesies lumut epifit, yaitu lumut yang tumbuh menempel di permukaan tanaman lain seperti batang, cabang, dan ranting pohon.
Dua sisi lereng Gunung Gede, Cibodas dan Selabintana, ternyata memiliki spesies dan komposisi lumut epifit yang berbeda.
SELAIN terkenal sebagai salah satu destinasi pendakian favorit, Gunung Gede di Jawa Barat menyimpan banyak pesona alam yang tersembunyi.
Artikel ini terbit partama kali di The Conversation.