Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
Nicolaas C. Budhiparama dan Grace Joselini Corlesa berperan dalam penanganan pebulu tangkis pemusatan latihan nasional bulu tangkis yang mengalami cedera.
Tim medis Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia menerapkan prinsip kehati-hatian dalam penanganan cedera atlet.
Keputusan melakukan operasi diambil berdasarkan musyawarah dengan semua pemangku kepentingan.
KUDA-KUDA Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan saat mengembalikan pukulan Soh Wooi Yik kurang sempurna. Akibatnya, lutut kiri atlet bulu tangkis kelahiran Jakarta, 13 Oktober 1999, itu cedera. Ia pun terduduk saat unggul dengan skor 20-18 pada game ketiga laga perempat final Indonesia Open 2022 di Istora, Senayan, Jakarta, Jumat, 17 Juni lalu. Meski memaksakan diri bermain, Yeremia dan Pramudya Kusumawardana harus kalah dari pasangan Malaysia, Soh Wooi Yik/Aaron Chia.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo