Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Sutradara Yandy Laurens memberi kejutan dengan menghadirkan film hitam-putih lewat Jatuh Cinta Seperti di Film-film.
Selain mengusung konsep monokromatik, konsep ceritanya unik, yaitu film dalam film.
Jatuh Cinta Seperti di Film-film dibintangi Nirina Zubir, Ringgo Agus Rahman, dkk, serta tayang di bioskop mulai Kamis, 30 November 2023.
JAKARTA – Layar bioskop XXI Blok M Plaza, Jakarta Selatan, tiba-tiba berubah menjadi hitam-putih setelah film Jatuh Cinta seperti di Film-film berjalan satu menit. Ada kendala teknis? Jawabannya, tidak. Film garapan Yandy Laurens itu sengaja diputar dalam konsep monokrom ala sinema era 1940-an. Film hitam-putih ini sekaligus menjadi reuni antara Yandy, Ringgo Agus Rahman, dan Nirina Zubir setelah Keluarga Cemara pada 2019.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo