Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
ENAM bulan terakhir ini Yusuf Manshur, 30 tahun, ustad muda yang sedang kondang pamornya di televisi, rajin betul menonton film layar lebar. Dari film-film mistik garapan sineas lokal (”hampir semuanya saya tonton,” katanya) sampai film mutakhir Hollywood seperti Transformer dan Die Hard 4.0. Rupanya, urusan itu tak jauh-jauh dari profesinya sebagai pendakwah. ”Saya lihat hampir di setiap film itu selalu ada scene-scene religius yang dikemas dengan sangat indah sebagai tontonan,” katanya bak kritikus film profesional.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo