Tenaga medis di RS Indonesia, Gaza, Palestina, Dr. Ghada Abu Eida histeris dengan kehadiran putrinya yang dibawa ke rumah sakit menggunakan tandu, Rabu 1 November 2023. Ia tidak sengaja berpapasan jenazah putrinya di lorong rumah sakit yang menjadi korban serangan Israel.
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Penumpukan jenazah di RS Indonesia terjadi usai Israel menyerang kamp pengungsi terbesar di Palestina, Jabalia. Hingga saat ini, update terbaru korban tewas serangan Israel mencapai 9.521, yang didominasi anak-anak.
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini