Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
BEGITU masuk ke ruangan luas temaram di salah satu bagian museum, kita melihat pemandangan yang tak biasa. Lampu kristal antik berserakan. Tak terhitung jumlahnya. Kristal Eropa yang berantakan di lantai itu banyak yang terputus. Seolah-olah lampu-lampu aristokratik dan mahal tersebut habis jatuh, runtuh. Ada yang masih tergantung tapi terasa hanya sebagai sisa-sisa dari sebuah kekacauan.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo