Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Arsip

Berita Tempo Plus

Lukisan ‘Mesianistik’ Budi Ubrux di Buku Sindhunata

Buku Sindhunata diberi berbagai ilustrasi oleh perupa Budi Ubrux.

21 Januari 2024 | 00.00 WIB

Lukisan berjudul “The Boat of Emancipation And Hope“ karya seniman Budi Ubrux saat dipamerkan di Bentara Budaya Jakarta, 18 Januari 2024. Tempo/M Taufan Rengganis
Perbesar
Lukisan berjudul “The Boat of Emancipation And Hope“ karya seniman Budi Ubrux saat dipamerkan di Bentara Budaya Jakarta, 18 Januari 2024. Tempo/M Taufan Rengganis

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

SEGERA kita bisa menangkap bahwa lukisan itu berkaitan dengan kisah Nuh. Berduyun-duyun masyarakat beserta hewan ternak, seperti sapi, kambing, kerbau, kuda, ayam, dan bebek, berdesakan menuju sebuah bahtera kayu raksasa yang tengah menepi. Lambung kayu kapal itu demikian tinggi dan panjang. Bahtera itu tampak bisa menampung ribuan orang. Dua buah tangga terjulur dari pintu sempit lambung yang terbuka. Tampak yang pertama ditujukan khusus bagi binatang. Yang kedua untuk para penumpang. Baik binatang maupun manusia naik dan masuk ke lambung kapal dengan tertib. 

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya

Di edisi cetak, artikel ini terbit di bawah judul "Delapan Lukisan ‘Mesianistik’ Ubrux"

Seno Joko Suyono

Menulis artikel kebudayaan dan seni di majalah Tempo. Pernah kuliah di Fakultas Filsafat Universitas Gadjah Mada. Pada 2011 mendirikan Borobudur Writers and Cultural Festival (BWCF) dan menjadi kuratornya sampai sekarang. Pengarang novel Tak Ada Santo di Sirkus (2010) dan Kuil di Dasar Laut (2014) serta penulis buku Tubuh yang Rasis (2002) yang menelaah pemikiran Michel Foucault terhadap pembentukan diri kelas menengah Eropa.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus