Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Arsip

Berita Tempo Plus

Dua Misi Rubrik Seni

Rubrik Seni telah menghiasi majalah Tempo sejak terbit perdana. Deretan seniman yang duduk pula sebagai anggota redaksi Tempo memastikan tulisan untuk halaman ini senantiasa renyah dan bermutu. Rubrik ini hampir selalu sepi pembaca, tapi terus dipertahankan demi suatu misi.

 

6 Maret 2021 | 00.00 WIB

Sapardi Djoko Damono (kiri) saat diwawancarai mantan Redaktur Pelaksana Kompartemen Seni Bambang Bujono di rumahnya, Depok, Jawa Barat, 1987. Dok.TEMPO/Gatot Sri Widodo
Perbesar
Sapardi Djoko Damono (kiri) saat diwawancarai mantan Redaktur Pelaksana Kompartemen Seni Bambang Bujono di rumahnya, Depok, Jawa Barat, 1987. Dok.TEMPO/Gatot Sri Widodo

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

PERNAH ada survei pembaca Tempo. Beberapa kali. Pada masa Leila S. Chudori menjadi reporter di Tempo—kini dia sudah pensiun—halaman survei itu dicetak berlembar-lembar di bagian tengah majalah, menanyakan pendapat pembaca tentang kualitas berbagai rubrik yang disajikan Tempo. Setelah dihitung, hasil survei beberapa kali itu selalu sama: pembaca rubrik Seni sedikit. Begitu yang diingat Leila. Bambang Bujono, mantan redaktur pelaksana kompartemen Seni Tempo, samar-samar ingat angkanya. Hanya sekitar 3 persen pembaca Tempo yang melirik halaman resensi seni. “Menurut kriteria bisnis, dengan angka pembaca cuma 3 persen, rubrik itu patut dihilangkan,” kata Bambang Bujono ketika ditelepon pada Selasa, 2 Maret lalu. “Di rapat direksi, rubrik Seni selalu jadi bahan debat. Tapi akhirnya selalu dipertahankan.”

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus