Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
SELESAI berdandan, wajah Nunung Alvi yang sembap lantaran begadang semalaman kembali segar. Selasa siang dua pekan lalu, perempuan 39 tahun itu bersiap untuk manggung ke desa tetangga, sekitar dua jam dari tempat tinggalnya di Desa Gintung Lor, Kecamatan Susukan, Cirebon, Jawa Barat. Rencananya, Nunung naik panggung sekitar pukul 13.00. "Dia bintang tamu, akan tampil di acara puncak," kata Zaqy Komarudin, 53 tahun, suami sekaligus manajer Nunung.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo