Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Arsip

Berita Tempo Plus

Menahan Kerbau di Satu Tangan

Bulog diduga menyerahkan distribusi daging kerbau impor kepada PT Suri Nusantara Jaya. Kementerian Pertanian memblokir monopoli.

26 Februari 2023 | 00.00 WIB

Direktur Utama Bulog Budi Waseso (kiri) saat kedatangan daging kerbau impor dari India di Terminal Mustika Alam Lestari, Tanjung Priok, Jakarta Utara, 14 April 2022. ANTARA/M Risyal Hidayat
Perbesar
Direktur Utama Bulog Budi Waseso (kiri) saat kedatangan daging kerbau impor dari India di Terminal Mustika Alam Lestari, Tanjung Priok, Jakarta Utara, 14 April 2022. ANTARA/M Risyal Hidayat

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Ringkasan Berita

  • Monopoli distribusi membuat harga daging kerbau mahal.

  • Bulog menyerahkan distribusi daging kerbau kepada PT Suri Nusantara Jaya.

  • Kementerian Pertanian menunjuk 19 perusahaan untuk mengimpor daging kerbau.

LASIMAN kini merasa ditinggalkan. Tujuh tahun lalu, dia dan para koleganya yang tergabung dalam Asosiasi Pengusaha Mie dan Bakso (Apmiso) mempopulerkan daging kerbau sebagai bahan baku bakso dan produk olahan lain. Tapi kini dia sulit mendapatkan harga murah. Padahal impor daging kerbau sejatinya dimaksudkan untuk menekan harga daging sapi yang melambung. "Beginilah kalau pemerintah tidak mengawasi, yang penting sudah impor, distribusinya terserah,” katanya kepada Tempo.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Khairul Anam

Khairul Anam

Redaktur ekonomi Majalah Tempo. Meliput isu ekonomi dan bisnis sejak 2013. Mengikuti program “Money Trail Training” yang diselenggarakan Finance Uncovered, Free Press Unlimited, Journalismfund.eu di Jakarta pada 2019. Alumni Universitas Negeri Yogyakarta.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus