Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Arsip

Berita Tempo Plus

Jalur Mandiri Menempuh Tanah Suci

Umrah mandiri tanpa agen travel kian diminati anak muda. Mereka mengatur perjalanan ibadah itu sendirian.

7 Mei 2023 | 00.00 WIB

Ilustrasi Umrah mandiri. SHUTTERSTOCK
Perbesar
Ilustrasi Umrah mandiri. SHUTTERSTOCK

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Arab Saudi kini mempermudah anggota jemaah mendapatkan visa untuk umrah secara mandiri.

  • Salah satu keuntungan umrah mandiri adalah bisa menjelajahi banyak tempat bersejarah dan budaya.

  • Tren umrah backpacker ini kembali muncul di kalangan anak muda setelah pandemi Covid-19.

Rencana Danang Giri Sadewa berlibur di Dubai mendadak berubah pada awal bulan puasa. Jarak dari kota di Uni Emirat Arab ke Tanah Suci yang hanya terpaut tiga jam melalui penerbangan membuat Dewa berkeinginan untuk umrah. "Awalnya iseng nyari di Internet gimana bisa masuk Arab Saudi tapi enggak ngurus visa yang ribet kayak visa jemaah," kata Dewa kepada Tempo, Selasa, 2 Mei 2023.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Friski Riana

Lulus dari Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Mercu Buana pada 2013. Bergabung dengan Tempo pada 2015 di desk hukum. Kini menulis untuk desk jeda yang mencakup isu gaya hidup, hobi, dan tren. Pernah terlibat dalam proyek liputan Round Earth Media dari International Women’s Media Foundation dan menulis tentang tantangan berkarier para difabel.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus