Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
AKHIRNYA, Shinichi Ise bisa memutar karyanya dalam Festival Film Dokumenter Yogyakarta di Japan Foundation, Jakarta. Melalui filmnya yang berjudul Now is the Past - My Father, Java & the Phantom Films, laki-laki 73 tahun itu ingin masyarakat Jepang bisa melihat diri mereka sendiri. Ia telaten mengikuti perjalanan obyek yang didokumentasikan demi menangkap suara yang tak terucap itu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo