Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
DESEMBER tampaknya bulan bagus bagi Microsoft. Setelah menunda berbulan-bulan, raksasa peranti lunak itu akhirnya jadi juga meluncurkan sistem operasi Windows 2000. Sebagai langkah awal, sistem operasi tersebut diserahkan ke para pembuat komputer pribadi (PC) terkemuka seperti IBM, Dell, dan Compaq, pekan lalu. Rencananya, Windows 2000 secara resmi akan diperkenalkan dan dijual bebas ke seluruh dunia pada 17 Februari 2000 nanti.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo