Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Hukum

Berita Tempo Plus

Bukti Baru dalam PK Kedua Dugaan Pembunuhan Eky dan Vina Cirebon

Tim kuasa hukum mendesak polisi menuntaskan laporan dugaan kesaksian palsu dalam kematian Vina Cirebon.

9 Januari 2025 | 15.00 WIB

Sidang Peninjauan Kembali (PK) kasus pembunuhan Vina Cirebon di Cirebon, Jawa Barat, 24 Juli 2024. ANTARA/Dedhez Anggara
Perbesar
Sidang Peninjauan Kembali (PK) kasus pembunuhan Vina Cirebon di Cirebon, Jawa Barat, 24 Juli 2024. ANTARA/Dedhez Anggara

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Tim kuasa hukum terpidana pembunuhan Eky dan Vina bersiap mengajukan peninjauan kembali kedua ke Mahkamah Agung..

  • Laporan tentang keterangan palsu saksi kunci hingga sekarang belum ada jelas.

  • Peninjauan kembali yang kedua hanya bisa diajukan apabila terpidana memiliki bukti baru yang tidak ada dalam persidangan.

TUJUH terpidana serta satu eks terpidana dugaan pembunuhan Muhammad Rizky dan Vina Dewi Arsita bersiap mengajukan peninjauan kembali (PK) yang kedua. Karena itu, ketua tim kuasa hukum para terpidana, Jutek Bongso, mendesak agar polisi segera menuntaskan laporan mereka tentang dugaan kesaksian palsu Aep dan Dede Riswanto, dua saksi pembunuhan Vina Cirebon.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Ade Ridwan Yandwiputra

Lulusan sarjana Ilmu Komunikasi di Fakultas Ilmu Sosial Ilmu Politik, Institut Bisnis dan Informatika Kosgoro 1957. Memulai karier jurnalistik di Tempo sejak 2018 sebagai kontributor. Kini menulis untuk desk hukum dan kriminal

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus