Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Sejumlah polisi dan tentara Myanmar bergabung dalam gerakan pembangkangan sipil.
Beberapa polisi membelot setelah menolak perintah menembak mati para demonstran.
Banyak pegawai pemerintah ikut serta dalam aksi mogok kerja untuk melumpuhkan pemerintahan.
ENAM tentara Myanmar mengacungkan tangan ke udara dan membentuk salam tiga jari, seperti yang kerap dilakukan para penentang kudeta militer dalam aksi unjuk rasa sebulan terakhir. Bersama sejumlah rekannya, mereka memilih melawan perintah atasannya untuk memberangus para demonstran. Potret mereka dengan salam tiga jari itu mendadak menjadi populer di media sosial.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo