Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
PEMERINTAH dan Dewan Perwakilan Rakyat sebaiknya tak memaksakan revisi Undang-Undang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan tahun ini. Dalam situasi ekonomi yang masih tak menentu seperti sekarang, pemerintah harus realistis: ini bukan saat yang tepat untuk memburu pajak. Jika dipaksakan, bukannya siuman, perekonomian kita bisa-bisa malah nyungsep.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo