Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
ADA dua kata populer sebagai ungkapan spontan khas untuk merespons suatu keadaan hari-hari ini. Satu kata adalah “menyala” dan kata lain “woo”. “Menyala” dipakai untuk respons positif yang hasilnya sudah tampak dan biasanya dilanjutkan dengan “gas pol”, ungkapan khas yang sudah agak lama yang artinya lanjutkan. Adapun “woo” dipakai untuk respons terhadap sesuatu yang belum jelas ke mana arahnya. Kabinet Merah Putih—kabinet yang dipimpin Presiden Prabowo Subianto—direspons dengan “kabinet woo”.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo