Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Lingkungan

Berita Tempo Plus

Setitik Gerakan Memerangi Sampah Plastik dari Bulukumba

Masyarakat di Kabupaten Bulukumba membangun gerakan agar terbebas dari sampah plastik. Komitmen negara malah diragukan.

17 Desember 2024 | 15.00 WIB

Komunitas Merdeka Sampah atau Korsa di Desa Batukaropa, Kecamatan Rilau Ale, Kabupaten Bulukumba, Sulawesi Selatan, membuka toko refill untuk mengurangi ketergantungan masyarakat dari plastik sekali pakai pada 10 Desember 2024. Dok. Ecoton
Perbesar
Komunitas Merdeka Sampah atau Korsa di Desa Batukaropa, Kecamatan Rilau Ale, Kabupaten Bulukumba, Sulawesi Selatan, membuka toko refill untuk mengurangi ketergantungan masyarakat dari plastik sekali pakai pada 10 Desember 2024. Dok. Ecoton

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Ringkasan Berita

  • Sungai Balantieng di Kabupaten Bulukumba, Sulawesi Selatan, tercemar beragam polutan.

  • Warga Desa Batukaropa, Bulukumba, membangun komunitas untuk mengurangi sampah plastik pencemar sungai.

  • Inisiatif masyarakat tak disokong komitmen negara untuk memerangi sampah plastik.

SUDAH beberapa tahun Andi Fatmawati, 43 tahun, gelisah menghadapi persoalan timbunan sampah di kampungnya, di Desa Batukaropa, Kecamatan Rilau Ale, Kabupaten Bulukumba, Sulawesi Selatan. Sampah yang paling ia khawatirkan adalah plastik kemasan sekali pakai. Sampah plastik mencemari Sungai Balantieng di dekat desanya sehingga air kali itu tak layak lagi dikonsumsi.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Avit Hidayat

Alumnus Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas PGRI Ronggolawe, Tuban, Jawa Timur. Bergabung dengan Tempo sejak 2015 dan sehari-hari bekerja di Desk Nasional Koran Tempo. Ia banyak terlibat dalam penelitian dan peliputan yang berkaitan dengan ekonomi-politik di bidang sumber daya alam serta isu-isu kemanusiaan.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus