Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Lingkungan

Berita Tempo Plus

Kongkalikong Mengundang Banjir

Rusaknya hutan di utara Trenggalek akibat persekongkolan cukong kayu, oknum Perhutani, dan warga.

1 Mei 2006 | 00.00 WIB

Kongkalikong Mengundang Banjir
Perbesar

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

SERAUT paras kuyu. Tak ada segurat pun kebahagiaan di wajahnya. Bajunya lusuh. Hanya itu yang tersisa setelah air bandang merendam kampungnya. Dia duduk lesu di sebuah ruangan kantor Kecamatan Bendungan, Trenggalek, Jawa Timur, berdesakan de-ngan 20 warga lainnya. Ada yang se-dang melipat baju bekas sum-bang-an, ada pula yang bermain dengan anaknya. Asap mengepul dari kompor di pojo-k ruangan menambah sesak ruang-an itu. Makan malam segera tiba. Tapi ia tak terl-alu berselera. ”Saya mulai tak ke-rasan,” kata Tukiyem, yang sedang menyusui anak-nya berusia tiga bulan.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus