Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Pebulu tangkis ganda putra Indonesia, Leo Rolly Carnando dan Daniel Marthin, menjuarai Indonesia Masters 2023.
Mereka yang termuda di antara ganda putra Indonesia lain sehingga penggemar menjuluki mereka The Babies.
Pelatih ganda putra, Herry Iman Pierngadi, menyebut Leo dan Daniel membuat kejutan.
GEMURUH suara penonton tak henti setelah Leo Rolly Carnando dan Daniel Marthin menjadi juara ganda putra turnamen bulu tangkis Indonesia Masters 2023, Ahad, 29 Januari lalu. Suara sorakan makin keras terdengar ketika pasangan yang dijuluki The Babies itu mendekati tribun penonton. Keduanya melakukan selebrasi dengan membagikan beberapa raket untuk penonton yang memadati Istora Senayan, Jakarta.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo