Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Olahraga

Berita Tempo Plus

Bagaimana Medina Aulia Menembus 16 Besar Piala Dunia Catur

Pecatur putri International Master Medina Warda Aulia menembus babak 16 besar Piala Dunia Catur Wanita 2023. Membuat sejarah.

20 Agustus 2023 | 00.00 WIB

Medina Warda Aulia di Baku, Azebaijan, Agustus 2023/Kristianus Liem
Perbesar
Medina Warda Aulia di Baku, Azebaijan, Agustus 2023/Kristianus Liem

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Ringkasan Berita

  • Pecatur putri bertitel International Master, Medina Warda Aulia, membuat sejarah dengan menjadi pecatur Indonesia pertama yang menembus 16 besar Piala Dunia Catur.

  • Dalam Piala Dunia Catur Wanita 2023 di Baku, Azerbaijan, 29 Juli-22 Agustus, Medina dikalahkan pecatur Bulgaria, Nurgyul Salimova, di babak keempat.

  • Keberhasilan Medina menembus 16 besar membuatnya berhak tampil di FIDE Women's Grand Swiss Tournament, 25 Oktober-5 November mendatang.

LANGKAH pecatur putri Indonesia, International Master (IM) Medina Warda Aulia, di Piala Dunia Catur Wanita 2023 atau Women's World Cup 2023 yang digelar Federasi Catur Dunia (FIDE) terhenti di babak 16 besar. Meski kalah, Medina, 26 tahun, menjadi pecatur Indonesia pertama yang bisa menembus babak keempat Piala Dunia. Di babak 16 besar Piala Dunia Catur Wanita 2023 yang berlangsung di Hotel Marriott Boulevard di Baku, Azerbaijan, Jumat, 11 Agustus lalu, itu, Medina dikalahkan IM Nurgyul Salimova asal Bulgaria. 

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya

Di edisi cetak, artikel ini terbit di bawah judul "Sejarah Medina di Piala Dunia"

Dody Hidayat

Dody Hidayat

Bergabung dengan Tempo sejak 2001. Saat ini, alumnus Universitas Gunadarma ini mengasuh rubrik Ilmu & Teknologi, Lingkungan, Digital, dan Olahraga. Anggota tim penyusun Ensiklopedia Iptek dan Ensiklopedia Pengetahuan Populer.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus