Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
Pemerintah mempermudah jalan Soeharto menjadi pahlawan nasional.
Penghapusan nama Soeharto dalam Tap MPR membuka jalan pemberian gelar pahlawan nasional.
Pemberian gelar pahlawan nasional kepada Soeharto merupakan cara pemerintah memutihkan kejahatan kemanusiaan pada masa Orde Baru.
PIMPINAN Majelis Permusyawaratan Rakyat menggelar rapat gabungan setelah menerima surat dari Fraksi Partai Golkar untuk menghapus nama mantan presiden Soeharto dari daftar nama yang harus diusut dalam kasus korupsi, kolusi, dan nepotisme. Nama Soeharto disebut dalam Ketetapan (Tap) MPR Nomor 11 Tahun 1998 tentang Penyelenggaraan Negara yang Bersih dan Bebas Korupsi, Kolusi, dan Nepotisme.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo