Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Politik
Cuci Dosa Masa Lalu

Berita Tempo Plus

Makin Dekat Menjadikan Soeharto Pahlawan Nasional

Upaya menjadikan mantan Presiden Soeharto pahlawan nasional tak surut. Tap MPR tentang KKN Soeharto sudah dicabut.

16 April 2025 | 06.00 WIB

Bila Soeharto Jadi Pahlawan Nasional
Perbesar
Bila Soeharto Jadi Pahlawan Nasional

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Pemerintah mempermudah jalan Soeharto menjadi pahlawan nasional.

  • Penghapusan nama Soeharto dalam Tap MPR membuka jalan pemberian gelar pahlawan nasional.

  • Pemberian gelar pahlawan nasional kepada Soeharto merupakan cara pemerintah memutihkan kejahatan kemanusiaan pada masa Orde Baru.

PIMPINAN Majelis Permusyawaratan Rakyat menggelar rapat gabungan setelah menerima surat dari Fraksi Partai Golkar untuk menghapus nama mantan presiden Soeharto dari daftar nama yang harus diusut dalam kasus korupsi, kolusi, dan nepotisme. Nama Soeharto disebut dalam Ketetapan (Tap) MPR Nomor 11 Tahun 1998 tentang Penyelenggaraan Negara yang Bersih dan Bebas Korupsi, Kolusi, dan Nepotisme.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Eka Yudha Saputra

Alumnus Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia. Bergabung dengan Tempo sejak 2018. Anggota Aliansi Jurnalis Independen ini meliput isu hukum, politik nasional, dan internasional

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus