Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
WHO pertama kali menerima laporan 10 kasus hepatitis akut yang belum diketahui penyebabnya pada anak-anak di Skotlandia Tengah, 5 April lalu.
Penetapan status KLB hepatitis akut dilakukan setelah penyakit tersebut menyerang anak-anak usia 11 bulan hingga 5 tahun.
Sebanyak 10 persen kasus hepatitis akut memerlukan transplantasi hati.
JAKARTA – Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menetapkan hepatitis akut misterius sebagai kejadian luar biasa. Sejak ditemukan pertama kali di Inggris, hepatitis akut ini telah menyebar di 20 negara, termasuk di Indonesia, dengan temuan mencapai 228 kasus.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo