Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Politik

Berita Tempo Plus

Karena Ketua KPU Dianggap Langgar Rambu-rambu

Ketua KPU Hasyim Asy'ari dinilai telah melanggar kode etik sebagai penyelenggara pemilu. Pernyataannya tentang potensi penerapan kembali sistem proporsional tertutup justru menimbulkan polemik.

6 Januari 2023 | 00.00 WIB

Ketua KPU Hasyim Asy'ari menyampaikan keterangan terkait keputusan Mahkamah Konstitusi atas Judicial Review Undang-undang Nomor 7 Tahun 2017 terkait Kewenangan Penyusunan Daerah Pemilihan pada Pemilu 2024 di Kantor KPU, 21 Desember 2022. ANTARA/Aditya Pradana Putra
Perbesar
Ketua KPU Hasyim Asy'ari menyampaikan keterangan terkait keputusan Mahkamah Konstitusi atas Judicial Review Undang-undang Nomor 7 Tahun 2017 terkait Kewenangan Penyusunan Daerah Pemilihan pada Pemilu 2024 di Kantor KPU, 21 Desember 2022. ANTARA/Aditya Pradana Putra

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

JAKARTA Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Hasyim Asy'ari dilaporkan ke Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP). Laporan itu merupakan buntut dari pernyataan Hasyim tentang kemungkinan adanya perubahan sistem pemilu kembali menjadi proporsional tertutup. Pernyataan Hasyim itu dinilai telah melanggar kode etik sebagai penyelenggara pemilu. "Karena KPU itu pelaksana undang-undang,” kata Muhammad Sholeh, satu dari dua advokat yang melaporkan Hasyim, kemarin, 5 Januari 2023. “Mereka tidak boleh mengomentari maupun mempertanyakan undang-undang itu benar atau salah."

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Imam Hamdi

Bergabung dengan Tempo sejak 2017, setelah dua tahun sebelumnya menjadi kontributor Tempo di Depok, Jawa Barat. Lulusan UPN Veteran Jakarta ini lama ditugaskan di Balai Kota DKI Jakarta dan mendalami isu-isu human interest.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus