Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
Pam swakarsa dibikin pemerintah untuk melawan gerakan mahasiswa.
Isu agama hingga nasionalisme jadi jualan kelompok pam swakarsa saat itu.
Polri menyatakan pam swakarsa saat ini jauh berbeda dengan era reformasi.
JAKARTA – Usman Hamid mengenang kembali saat masih menjadi mahasiswa sekitar 1998, ketika muncul istilah pam swakarsa (pasukan pengamanan masyarakat swakarsa). Direktur Eksekutif Amnesty International Indonesia ini kala itu ikut turun berdemo bersama sejumlah kelompok mahasiswa menentang rezim Soeharto pada 1998 hingga munculnya era reformasi. "Pam swakarsa itu dibentuk sebagai alat gebuk gerakan mahasiswa agar tangan negara tetap bersih," kata Usman ketika dihubungi, kemarin.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo