Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Pemerintah mengimpor beras di tengah panen raya.
Bulog menyiapkan dana sebesar Rp 800 milyar untuk membangun gedung baru.
Pendapatan petani tak mengimbangi kenaikan laju inflasi.
RENCANA Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi mengimpor beras menuai banyak kritik. Salah satunya datang dari Persatuan Pengusaha Penggilingan Padi dan Beras (Perpadi). Wakil Ketua Umum Perpadi Jakarta Billy Haryanto mengatakan rencana impor beras tidak berpihak kepada petani lokal. "Jangan asal bicara tentang impor. Sebelum ambil keputusan, dia harus benar-benar lihat ke bawah dahulu," ujar Billy, Rabu, 24 Maret 2021.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo