Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
SUASANA mencekam begitu terasa di ruangan itu. Seperti jelaga yang menghiasi seluruh ruangan yang habis terbakar atau ruangan yang dipenuhi sarang laba-laba atau tanaman merambat dari kejauhan. Sendu dan seram. Di ruangan itu sebuah piano dan kursi pianis di hadapan deretan puluhan kursi tampak menghitam di antara jaring-jaring benang yang terpasang di sekujur ruangan. Seperti masuk ke sebuah lorong waktu yang kelam menyeramkan. Beberapa pengunjung tampak mengabadikan karya dan suasana yang terbentuk ini pada Kamis, 26 Januari lalu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo