Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Kendati usianya kini 48 tahun, Samuel Bruce ”Sam” Perkins masih gesit dan lincah. Legenda National Basketball Association (NBA) ini pekan lalu unjuk teknik bermain basket yang baik kepada 60 pebasket mahasiswa dari berbagai universitas di Jakarta. ”Saya ingin berbagi keahlian dan pengetahuan dengan anggota tim basket berbakat di sini,” kata bekas pemain Dallas Mavericks, LA Lakers, dan Indiana Pacers ini
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo