Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ada yang berbeda di rumah baru sastrawan dan penerjemah terkemuka Ali Audah di Perumahan Bogor Baru, Kota Bogor, Jawa Barat. Dinding-dindingnya yang bercat putih bersih bisa terlihat jelas. "Di rumah yang dulu, dindingnya tak terlihat karena tertutup buku," kata Ali ketika ditemui Tempo, Senin awal Agustus lalu. Di rumah asri itulah Ali tinggal bersama istrinya, Maryam Audah, 78 tahun, yang dinikahinya pada 1952. "Kami baru dua bulan tinggal di sini," ujar Ali.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo