Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Tokoh

Wanda Hamidah: Tersentuh Puputan

4 September 2006 | 00.00 WIB

Image of Tempo
Perbesar
pt_wanda0928.jpg

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Hati Wanda Ha­midah, 29 tahun, kian lekat pada Bali. Bukan ka­rena ia bersama dua anaknya senantiasa­ berlibur ke Bali setahun sekali. Bukan pula lantaran suaminya menjadi ketua dewan pimpin­an wilayah sebuah partai di Bali. Ia merasa menemukan ketenteraman setiap kali ber­ada di Pulau Dewata. ”Aku bahkan sedang me­rancang­ me­­ne­tap tinggal di Bali,” katanya.

Begitu cintanya pa­­da Bali, mantan­ presenter­ televi­si­ itu ­lang­sung­ ­me­nyatakan berse­dia ­ke­tika diminta­ Raja Denpasar, Ida Tjokorda Pemecutan­ IX, membantu me­nyuk­seskan perhela­t­an be­sar­ Peringa­tan 100 Ta­hun Perang Puputan, 20 September nanti.

Peringatan ini akan diisi banyak acara, mulai dari semi­nar, pameran benda-be­nda bekas perang, pamer­an­ fotografi, napak tilas, sampai pergelaran opera tentang Perang Puputan. Juga ada pameran dagang dan turnamen golf. Golf? “Ya, pokoknya all in one,” ujarnya.

Wanda mengaku b­elum la­ma mempelajari ki­sah ­Pu­pu­tan. Dalam perang ini, pu­lu­han ribu ra­kyat Bali te­was dibombardir meriam Be­landa demi mem­­perta­hankan harga diri. ”Tadi­nya a­ku awam de­ngan ce­rita Pu­pu­tan. Setelah t­ahu, ternyata­ kisahnya sangat­ heroik dan mengharukan,” ucapnya.

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya

Image of Tempo

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Image of Tempo
>
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus