Hujan lebat yang terjadi dalam 3 hari terakhir di wilayah Malang dan Blitar mengakibatkan terjadinya penundaan beberapa jadwal pemberangkatan kereta api. Usai perbaikan, PT KAI Daop 8 Surabaya memberlakukan pembatasan kecepatan kereta api yang melintas dari Malang menuju Blitar dan sebaliknya.
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Video: Antara (Achmad Syaiful Afandi/Chairul Fajri/I Gusti Agung Ayu N)