Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
Ledakan kasus penularan virus corona dua pekan terakhir membuat hampir semua rumah sakit di Jawa dibanjiri pasien Covid-19.
Kebijakan pemerintah tak segera menutup penerbangan dari India dan negara-negara transitnya dituding ikut mendorong lonjakan jumlah kasus positif Covid-19 dari varian delta.
Pelacakan varian delta yang amat berbahaya dan cepat menular tak bisa cepat dilakukan karena keterbatasan laboratorium di Indonesia dalam melakukan pemeriksaan whole genome sequencing.
RIDWAN Fauzi mendadak limbung ketika rumah sakit keempat yang dia datangi menolak merawat pamannya yang terinfeksi Covid-19 pada Sabtu, 19 Juni lalu. Ketika itu, sang paman tengah demam tinggi dan mengeluh sesak napas. Dia sudah menghubungi Rumah Sakit Umum Daerah Kota Bogor, Rumah Sakit Hermina Bogor, dan Rumah Sakit Karya Bhakti Pratiwi, Bogor, Jawa Barat. Semua penuh.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo