Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Hutan Nimbokrang di Papua dihuni berbagai jenis burung cenderawasih.
Cenderawasih tergolong satwa langka dan endemik Papua yang hampir punah.
Beragam burung cenderawasih sedang bermain di habitat hutan Papua yang masih lebat.
POSTER-POSTER seukuran A3 bergambar berbagai jenis burung cenderawasih tertempel pada dinding-dinding warung di sepanjang perjalanan saya ke Distrik Nimbokrang, Kabupaten Jayapura, Papua, pada 9 September 2024. Poster yang diterbitkan Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam Papua itu menampilkan berbagai jenis burung cenderawasih berwarna-warni yang dilindungi negara. Saya pertama kali melihatnya saat mencicipi semangkuk bakso di sebuah warung di pinggir jalan.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Di edisi cetak, artikel ini terbit di bawah judul “Burung Surga di Hutan Nimbokrang”