Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Sebuah novel dalam bentuk komik yang mengeksplorasi teks dan visual.
Yaya Riyadin dengan ketelitiannya melakukan riset yang mendalam dan menghadirkan cerita tokoh-tokoh dalam novel Katumbiri.
KOLONIALISME bukanlah kejadian (yang berasal) dari luar suatu negeri atau bangsa tertentu, bukan sekadar sesuatu yang beroperasi dengan daya-daya kolusi di dalamnya, melainkan suatu versi yang bisa diduplikasi dari dalam. Jadi, jauh dari keberadaannya sebagai istilah yang bisa diterapkan tanpa pandang bulu, pascakolonialisme hadir dengan berlapis-lapis kualifikasi dan kontradiksi.
Memahami pascakolonialisme lebih membantu untuk menganggapnya bukan datang secara harfiah setelah kolonialisme dan menandai kematiannya, melainkan lebih luwes sebagai kontestasi atawa tandingan atas dominasi kolonial dan warisan-warisan kolonialisme (Loomba, 2001:12).
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo