Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
Teater Koma mementaskan Matahari Papua, sebuah lakon yang mengangkat kisah Biwar, anak muda yang berusaha memerangi naga.
Naga adalah makhluk jahat yang menguasai, menindas, dan menyengsarakan masyarakat Papua di segala lini. Mengeruk kekayaan bumi Papua.
Naskah (almarhum) Nano Riantiarno sepuluh tahun lalu yang masih relevan dengan situasi kini.
SANG Naga mengendap keluar ketika suasana menjadi sangat mencekam. Panggung memerah dengan latar hutan, sungai berkabut. Lima penduduk Komoro panik ketika Naga menyerang, mengempaskan perahu mereka. Yakomina, yang tengah hamil, berhasil menyelamatkan diri dari amukan naga itu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Di edisi cetak, artikel ini terbit di bawah judul "Nyanyian Biwar dan Terbunuhnya Sang Naga"