Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Digital

Berita Tempo Plus

Sampai Berjumpa di Museum, CD-ROM...!

Alat penyimpan data makin kecil, tapi kapasitasnya makin meraksasa.

22 Maret 2004 | 00.00 WIB

Sampai Berjumpa di Museum, CD-ROM...!
material-symbols:fullscreenPerbesar

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Kecil itu tak hanya indah, tapi juga besar dan bisa memuat banyak. Makna kata-kata itu baru dipahami Rendy Octovin setelah pekan lalu ia membeli sebuah USB flash drive. Berkat benda seukuran jempol itu, Rendy tak lagi repot membawa CD-ROM (cakram data) saat harus melakukan presentasi di hadapan klien. Cukup tancapkan USB flash drive yang dia simpan di saku ke colokan USB di komputer, voilaaa..., seluruh data presentasi segera tampil di layar. "Urusan presentasi kini jauh lebih gampang," kata wanita ramping yang bekerja sebagai senior account executive sebuah biro iklan di Jakarta Selatan ini. "Tak perlu bawa lagi CD-ROM yang ukurannya besar, apalagi disket yang sudah kuno."

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus