Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Ekonomi

Berita Tempo Plus

Tersebab Setrum Surya Hemat Biaya

Pengguna panel surya menikmati pengurangan tagihan listrik bulanan hingga 80 persen. PLN mengganjal para peminat energi bersih ini dengan syarat dan pembatasan.

18 Juni 2022 | 00.00 WIB

Pembangkit Listrik Tenaga Surya di atas dealer IMM Toyota Mojokerto, Jawa Timur. Foto: Utomo SolaRUV
material-symbols:fullscreenPerbesar
Pembangkit Listrik Tenaga Surya di atas dealer IMM Toyota Mojokerto, Jawa Timur. Foto: Utomo SolaRUV

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Pengguna PLTS atap menikmati pengurangan tagihan listrik dari PLN.

  • Pengguna PLTS atap bisa mengekspor listrik kepada PLN.

  • PLN kini memperketat syarat pemasangan PLTS atap.

TERIAKAN lantang Gede Robi, vokalis band Navicula, yang membawakan lagu “Metropolutan” menemani aktivitas I Gusti Agung Putra Dhyana alias Gung Kayon pada Kamis petang, 17 Juni lalu. Saat itu Gung Kayon sedang memotong rumput dan menyapu daun kering di belakang rumahnya di Desa Geluntung, Kecamatan Marga, Kabupaten Tabanan, Bali. Sembari bekerja, pria 52 tahun ini menggendong tas punggung berisi baterai 24 volt/9 ampere-jam dan dua panel surya dengan daya masing-masing 10 watt-peak (WP).

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Aisha Shaidra

Bergabung di Tempo sejak April 2013. Menulis gaya hidup dan tokoh untuk Koran Tempo dan Tempo.co. Kini, meliput isu ekonomi dan bisnis di majalah Tempo. Bagian dari tim penulis liputan “Jalan Pedang Dai Kampung” yang meraih penghargaan Anugerah Jurnalistik Adinegoro 2020. Lulusan Sastra Indonesia Universitas Padjadjaran.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus