Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
The Fed memberi sinyal akan menurunkan suku bunga acuan.
S&P Global mempertahankan peringkat layak investasi untuk Indonesia.
Lesunya ekspor bisa mendatangkan gejolak baru pada Indonesia.
PERHATIAN investor di seluruh dunia kembali tertuju pada sidang The Federal Reserve atau The Fed. Kabar yang dinanti-nanti, kapan suku bunga turun, akhirnya tiba juga. Sidang yang berlangsung pada Rabu, 31 Juli 2024, tersebut memang belum menurunkan bunga saat itu juga. Namun ada sinyal kuat bahwa bunga turun September mendatang.Â
Di edisi cetak, artikel ini terbit di bawah judul "Minim Dorongan Lantaran Utang"