Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Satu jam sebelum Âmemasuki hari Sabtu dua pekan lalu, Hendra Wijaya sudah mulai lari dari rumahnya di KedungÂhalang, Bogor, menuju Pantai Carnaval Ancol, Jakarta. Jaraknya 62 kilometer. Laki-laki 45 tahun itu hanya berbekal sebotol air minum yang digenggam di tangan dan uang di dalam saku celana pendeknya.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo