Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Kesehatan

Berita Tempo Plus

Menghitung Jumlah Komandan

Seorang dokter Indonesia menemukan standar untuk menghitung imunitas pengidap HIV/AIDS. Lebih murah dan tepat.

13 Oktober 2014 | 00.00 WIB

Menghitung Jumlah Komandan
Perbesar

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Harapan nyaris tenggelam bagi Puta Aryatama. Setelah ia divonis positif HIV tujuh tahun silam, kadar CD4 yang ditemukan pertama kali di tubuhnya hanya 2 sel per milimeter kubik darah. CD4 itu seperti prajurit yang menyerang virus. Jumlah sel CD4 dalam tubuh selama ini dipakai untuk menakar kekuatan imunitas. Manusia normal memiliki zat ini 400-1.400 sel per milimeter kubik darah. Adapun pengidap HIV-AIDS memiliki kadar di bawah normal, mengingat HIV menyerang sistem imunitas tubuh. Semakin sedikit CD4, sistem pertahanan (imunitas) yang dirusak oleh virus HIV semakin besar, artinya kondisi pasien memburuk.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus